MANFAAT MENGKONSUMSI AIR PUTIH

Ilustrasi Air Putih
Apakah kalian suka minum air putih? Jika belum, maka mulai sekarang budayakanlah minum air putih. Air putih banyak manfaatnya loh. Kita dianjurkan untuk minum 8 liter air putih setiap hari. 8 liter? What? Jumlah tersebut tidaklah jumlah yang banyak jika kita minumnya secara teratur setiap hari. Berikut ini manfaat dari minum air putih.
1.   Memperlancar Sistem Pencernaan dan Memperlancar Buang Air Besar
Apabila kebutuhan cairan dalam tubuh terpenuhi, maka akan terhindar dari konstipasi karena cairan dalam proses pencernaan selain itu dapat membantu penyerapan nutrisi yang juga berfungsi untuk membentuk massa kotoran manusia. Dan ketika buang air besar, tidak akan terlalu sulit membuangnya.
2.  Mencegah Penyakit Jantung
Menurut studi yang dikemukakan oleh American Journal of Epidemiology, orang yang rutin minum air putih lebih dari 5 gelas setiap hari menurunkan risiko penyakit jantung sekitar 41%.
3.  Menjaga Kesehatan Gigi dan Mulut
Minum air putih secara rutin dapat menghasilkan produksi air ludah secara optimal. Air ludah berguna sebagai self cleaning bagi mulut. Sehingga dapat menurunkan risiko terkena kanker mulut.
4.  Mengeluarkan Racun dalam Tubuh
Dengan mengonsumsi air putih secara rutin dan teratur, maka racun di tubuh kita akan dikerluarkan melalui keringat dan urine.
5.  Menghindari Dehidrasi
Ketika tubuh kita beraktivitas, baka banyak cairan di dalam tubuh kita yang keluar, sebagai penggantinya, maka kita dianjurkan minum air putih sebelum dan sesudah beraktivitas.
6.  Memperlancar dan Menangkan Pikiran
Ketika kita sedang belajar atau bekerja yang memerlukan kemampuan berpikir, maka kita dianjurkan banyak minum air putih. Dengan minum air putih, diharapkan otak kita menjadi lebih tenang dan mudah dalam berkonsentrasi.

Sekarang, kita perbanyak minum air putih, air putih pun mudah didapat dan simple. Sebenarnya masih banyak kandungan / manfaat mengonsumsi air putih, namun saya ambil garis besarnya saja. Thanks for read!

Komentar

Postingan populer dari blog ini

WORLD TOUR MALAYSIA : Menara Kembar Petronas

FOLKTALE FROM WEST JAVA : LUTUNG KASARUNG

WORLD TOUR ITALIA : Menara Pisa